17
Feb 2022
0
Keseruan Goes To Campus 2022
Pandemi belum juga berakhir, namun itu semua tidak akan mematahkan semangat kami sebagai siswa-siswi kelas 12 untuk menggapai cita-cita masuk Perguruan Tinggi Negeri impian. Dengan segala pertimbangan dan rasa bimbang karna kurangnya pemahaman kami mengenai pengetahuan seputar masuk Perguruan Tinggi Negeri , SMA IT Al-Madinah membantu kami sebagai siswa-siswi kelas 12 untuk lebih dekat dengan apa yang menjadi cita-cita kami....